Tentang Ubi Ungu

Ubi Ungu

Ubi Ungu

Seperti namanya ubi jalar ini memang berwarna ungu. Rasanya manis sesuai banget ya sama warnanya…he..he..he soalnya kalau lihat warna ungu tuh yang terbayang pasti rasanya manis. Ubi jalar ini dahulu kala banyak di konsumsi masyarakat pedesaan. Cara mengolahnya pun masih sangat sederhana, cukup dengan dikukus atau digoreng bisa langsung dinikmati. Tapi sekarang olahan ubi ungu sangat beragam dan sangat menggugah selera. Lihat saja ubi ungu sekarang bisa dinikmati dalam bentuk kue,puding,es krim,nasi goreng,jus ubi dan lain-lain…….hayoo siapa yang pengen???ngaku aja…….Kalau dulu ubi ungu identik dengan masyarakat desa maka sekarang justru jadi gaya hidup masyarakat perkotaan. Bahkan jadi peluang bisnis yang menjanjikan di jaman yang katanya serba “life style”. Continue reading